Skip to main content

Cara Membuat Popcorn Asin Manis

Apa itu popcorn? Popcorn merupakan makanan atau jajanan yang dibuat dari jagung yang dimakan saat sedang bersantai, menonton film, dan acara keluarga. Popcorn adalah makanan yang sangat diminati oleh anak-anak dan remaja yang biasanya dijual di dalam bioskop, area taman bermain, pasar malam, sekolah, dan kantin kampus atau juga tempat dimana banyak orang yang berkumpul. tempat seperti itulah yang menjadi sasaran paling utama dalam menjual popcorn.
Sebelum kita menjual popcorn pastikan kita sudah memilih lokasi usaha popcorn yang strategis dan ramai karena tidak semua orang membutuhkan popcorn untuk cemilan ringan, dan pastinya masih banyak aneka cemilan lainnya. Kemudian juga untuk satu tempat sewa yang akan dijadikan sebagai tempat penjualan harus disesuaikan dengan harga dan banyaknya penjualan yang terjadi.

1. Pertama, buat perencanaan ketika akan mengawali bisnis popcorn Anda. Buat skema atau gambaran bisnis dengan cara memfokuskan satu jenis popcorn yang Anda buat, misalkan popcorn dengan rendah lemak (low fat). Anda bisa menggambarkan secara umum mengenai varian popcorn tersebut mengenai rasa dan aromanya, cara pengemasan unik yang dibutuhkan, pemilihan tempat penjualan dan hal lainnya.

Baca juga  Cara Membuat Popcorn Homemade yang Mudah dan Simpel
2. Kedua persiapkan alat-alat yang dibutuhkan untuk memulai bisnis popcorn mulai dari mesin yang digunakan hingga alat-alat pendukung yang lainnya. Sebenarnya popcorn tidak termasuk makanan yang dapat mempengaruhi kesehatan kita jika saja cara pengolahan maupun cara menyimpannya tetap terjaga kualitasnya. Untuk membuat popcorn asin manis dengan mutu, kualitas dan kepercayaan yang bagus dari konsumen tentu dapatkan juga perizinan dari Depkes beserta dengan sertifikat halal dari MUI.

3. Yang selanjutnya, jika Anda ingin memasarkan popcorn Anda secara online atau dengan cara membungkusnya langsung dan ditawarkan ke para supplier, tentu Anda harus memberi label produk dengan brand yang unik dan baik. Jangan lupa untuk sertakan bahan-bahan pada kandungan popcorn yang dibuat, berat total produk, kode kadaluarsa produk, informasi kandungan gizi, perizinan dari badan usaha serta informasi produksi lainnya.

4. Promosikan bisnis popcorn ke masyarakat umum dengan cara memilih sasaran yang tepat. Usaha popcorn ini banyak sekali yang berminat serta tinggi akan permintaannya di masyarakat.

Setelah Anda mengetahui hal-hal yang penting untuk dijalankan dalam bisnis popcorn asin manis, Anda bisa langsung memulai bisnis tersebut. Bahan-bahan baku dalam bisnis popcorn ini menggunakan biji jagung dan mentega, popcorn tersebut diproduksi dengan cara memanaskan biji jagung dalam suhu yang tinggi hingga jagung mengembang. Penambahan mentega dibutuhkan agar menghasilkan rasa dan aroma popcorn yang enak, nikmat, dan gurih. Selain bahan tadi biasanya ketika membuat popcorn asin manis juga bisa menggunakan bahan pewarna dan gula untuk membuat popcorn asin manis.

Resep dan Cara Membuat Popcorn Asin Manis

Bahan dan Alat yang Dibutuhkan:
· Biji jagung untuk popcorn
· Mentega
· Panci (bisa juga menggunakan wajan besar)
· Gula bubuk

Sumber : https://ramesia.com/popcorn-asin-manis/
https://ramesia.com/

Tips Bagaimana Cara Bisnis Es Batu

Es batu pada dasarmya hanyalah air yang mengalami pendinginan sampai di bawah 0 derajat celicus, sehingga air membeku dan berubah menjadi es. Es batu bisa terjadi secara alami maupun buatan. Meskipun namanya adalah es batu, akan tetapi es batu tidak ada hubungannya dengan batu.

Es batu sering disandingkan dengan es kering. Dalam bahasa inggris pun kedua es tersebut hanya dibedakan oleh kata “dry”, satu disebut ice, satu lagi dinamai dry ice. Memang keduanya memiliki kesamaan fungsi, tetapi cara dan zat pembentukannya berbeda. Es batu dibuat dari H2O atau air biasa yang didinginkan. Sedangkan dry ice atau es kering merupakan karbondioksida atau CO2 yang dipadatkan.

Dengan keberadaan teknologi freezer, pembuatan es batu di zaman ini sangat mudah. Kita tinggal hanya menyimpan air di freezer dan membiarkannya beku. Freezer pun sekarang bermacam-macam, mulai dari yang kecil untuk keperluan pribadi, sampai freezer yang besar untuk keperluan industri.

Contents [show]

Kebutuhan Individual dan Pasar akan Es Batu
Es batu sekarang ini sudah nyaris menjadi kebutuhan utama. Baik keperluan bagi individu maupun pasar. Bagi pribadi, es batu diperlukan untuk mendinginkan makanan atau membuat minuman. Sedangkan bagi pasar atau industri, es batu dipakai untuk menciptakan produk atau menjadi pengawet produk. Misalkan seperti sekedar sebagai bahan pendingin dari minuman es sampai menjadi pengawet dari ikan-ikan yang dikirim dalam kontainer.

Kesempatan Bisnis Es Batu
Bisa jadi tak banyak yang tahu, bahwa sebenarnya lumayan banyak permintaan es batu di pasar. Memang, kalau cuma melihat usaha “jual es batu” rumahan yang biasanya ada di rumah-rumah atau pinggir jalan, tidak terlihat jika usaha tersebut lumayan menghasilkan. Akan tetapi yang patut kita butuh untuk ketahui adalah usaha es batu tak cuma terdapat di “jual es batu” pinggiran atau rumahan itu, tetapi ada yang lainnya.

Baca juga  Beningnya Usaha Es Batu Crystal
Di restoran atau rumah makan misalnya kita ambil contoh. Rumah makan membutuhkan es batu untuk mendinginkan makanan atau minuman. Selain itu rumah makan juga memakai es batu untuk mendinginkan bahan makanan seperti misalkan Ikan. Yang mana tujuan ikan itu didinginkan sebelum diproses adalah agar ikan tetap segar.

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Cara Membuat Popcorn Bulat dengan Mudah

Sebelum kita mencoba untuk menjual popcorn bulat sebelumnya pastikan kita sudah memilih lokasi berjualan popcorn bulat yang strategis dan ramai karena tak semua orang menyukai popcorn bulat sebagai cemilan ringan, karena masih banyak macam cemilan ringan yang lainnya. Kemudian juga untuk sebuah tempat sewa yang akan dijadikan sebagai tempat penjualan harus disesuaikan dengan harga popcorn bulat dan banyaknya penjualan yang terjadi. Bahan baku dari popcorn bulat adalah jagung dan mentega. Popcorn bulat sendiri ialah jagung atau biji jagung yang dipanaskan dalam suhu yang tinggi. Lalu mentega sendiri dipakai supaya popcorn bulat jadi lebih gurih dan enak. Memasak popcorn bulat tidaklah susah hanya dengan mencapurkan 1 sdm mentega yang sudah disiapkan sebelumnya dan 2 hingga tiga sendok biji jagung ke dalam microwave. Kemudian dalam waktu dua menit popcorn bulat yang gurih dan enak siap untuk dijual dan disantap. Apa itu popcorn bulat? Popcorn bulat merupakan makanan atau jajanan yang

Menentukan Nama Usaha Roti Bakar

Membuat usaha pembuatan roti dengan skala rumahan dapat menjadi pilihan bagi Anda yang sedang mencari usaha yang profitabel. Usaha rumahan semacam ini masuk kedalam kategori ukm yang tidak membutuhkan modal terlalu besar dan bisa dijalankan pada tempat dengan ukuran kecil cukup dengan memanfaatkan dapur ataupun garasi rumah bisnis ini sudah bisa dijalankan karena peralatan berupa mesin yang digunakannya tidak berukuran besar. Usaha roti rumahan seperti ini juga dapat dijalankan diberbagai lokasi karena pangsa pasarnya yang cukup luas tentunya pembaca semua pasti pernah melihat di toko pinggir jalan roti seperti ini di jajakan dengan berbagai jenis rasa seperti coklat, moca, susu dan lain sebagainya. Roti di jajakan dengan harga bermacam-macam mulai dari 1000 sampai 10 ribuan tergantung ukuran dan macam nya. Itulah hasil dari produk usaha roti kelas rumahan ini, rata-rata mereka menjual rotinya dengan sistim titip ke warung, setiap hari akan ada petugas bagian datang untuk menghitun

Manfaat Susu Kedelai Alamina Untuk Kesehatan

Manfaat susu kedelai alamina sangat terkenal di Indonesia sebagai satu dari minuman yang begitu bermanfaat dan baik bagi kesehatan. Susu kedelai adalah satu dari olahan kacang kedelai yang cukup gampang dijumpai di mana saja. Selain memiliki rasa yang enak dan favorit banyak orang, minuman ini punya manfaat yang tak kalah baik untuk kesehatan. Penelitian menunjukkan bahwa wanita yang minum susu kedelai setiap hari mempunyai risiko osteoporosis 56% lebih kecil dibandingkan dengan wanita yang tidak minum susu kedelai. Selain itu, minuman ini bisa meringankan gejala menopause. Biji kedelai juga diduga dapat membantu fungsi kognitif perempuan yang berusia di bawah 65 tahun. Manfaat susu kedelai alamina yang lain tidak bisa lepas dari kandungan yang terdapat dalam kedelai. Nutrisi susu kedelai terletak pada kandungan kedelai yang mencakup protein, karbohidrat, lisin, vitamin E dan K, fiber, dan asam lemak essensialnya. Lisin ialah jenis asam amino yang banyak terkandung dalam susu kedel